Jambi – Wakil Ketua DPRD Jambi Ivan Wirata mengatakan kondisi keuangan pemerintah provinsi Jambi tahun anggaran 2024 tidak defisit tapi mengalami penurunan pada APBD 2025.
“Penurunan terhadap APBD kita, jadi belanja kita dihemat, dikurangi, karena fiskal kemampuan kita turun bukan defisit. Kalau defisit kita tidak bisa belanja cuman kemampuan APBD kita rendah,” kata Ivan Selasa (12/11/24).
Saat ini, kata Ivan, berdasarkan hasil pembahasan rapat antara Badan Anggaran (Banggar) DPRD Provinsi Jambi dengan TAPD, bahwa KUA PPAS APBD 2025 disepakati sebesar Rp4.471 triliun, jika dibandingkan tahun anggaran 2024 itu sebesar Rp5.1 triliun.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari.Halaman : 1 2 Selanjutnya