Edi Purwanto Raih Gelar Doktor dengan IPK 4.00 di Universitas Jambi

Jumat, 6 September 2024 - 19:46

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto mendapatkan gelar Doktor setelah dinyatakan lulus dengan nilai A dan angka Indeks Predikat Kumulatif (IPK) 4,00 dalam sidang terbuka promosi Doktor di Universitas Jambi, yang dilaksanakan pada Jumat (6/9).

Pada sidang terbuka promosi Doktor ini, Edi Purwanto memberikan judul disertasinya “Politik Hukum Penyelesaian Konflik Lahan Yang Berkeadilan di Indonesia”. Adapun disertasi ini dibuat oleh Edi Purwanto melihat dalam perjalanan menjabat sebagai Ketua DPRD Provinsi Jambi menemukan persoalan konflik lahan.

Pada penelitian dalam disertasi yang dipaparkan oleh tokoh muda jambi ini, bahwa pengaturan penyelesaian konfik lahan yang terjadi di Indonesia harus melibatkan masyarakat dan para pengusaha yang melakukan investasi di Indonesia, juga antara masyarakat dengan masyarakat.

“Pengaturan ini disederhanakan dan dilakukan secara terintegrasi, sehingga tidak, terjadi tumpang tindih aturan yang berakibat lemahnya kepastian hukum dan mengabaikan kepentingan masyarakat dan rasa keadilan,” paparnya.

Edi Purwanto juga memaparkan bahwa Politik hukum penyelesaian konfik lahandi Indonesia sebaiknya tidak lagi menggunakan berbagai sistem penyelesaian melalui Non Litigasi yang tidak mendapat legitimasi pengadian.

Baca Juga:  Tiga Ranperda disahkan bersama Pemerintah dalam Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jambi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait

Ketua DPRD Provinsi Jambi Hadiri Pelantikan Bupati Bungo Agar Percepat Pembangunan Daerah
Komisi I DPRD Provinsi Jambi Study Banding ke DPRD Banten Terkait Toleransi Bermasyarakat
DPRD Dengarkan Tuntutan Tenaga Honorer Jambi
DPRD Jambi Minta PT SAS Hentikan Aktivitas Pembangunan Stockpile Batu Bara
Ketua DPRD Provinsi Jambi Desak Kaji Ulang Regulasi Jalur Batu Bara di Sungai
DPRD Pertanyakan Perbaikan Tiang Jembatan Aurduri Pasca Ditabrak Kapal Batu Bara
Komitmen Kejar PI Migas 10 Persen, Pansus 1 DPRD Jambi Gelar FGD
Dewan Segera Minta Hasil Uji Labor Reklamasi Tambang Batubara

Berita Terkait

Senin, 26 Mei 2025 - 19:56

Ketua DPRD Provinsi Jambi Hadiri Pelantikan Bupati Bungo Agar Percepat Pembangunan Daerah

Kamis, 22 Mei 2025 - 19:08

Komisi I DPRD Provinsi Jambi Study Banding ke DPRD Banten Terkait Toleransi Bermasyarakat

Selasa, 20 Mei 2025 - 19:13

DPRD Dengarkan Tuntutan Tenaga Honorer Jambi

Senin, 19 Mei 2025 - 19:17

DPRD Jambi Minta PT SAS Hentikan Aktivitas Pembangunan Stockpile Batu Bara

Senin, 19 Mei 2025 - 19:15

Ketua DPRD Provinsi Jambi Desak Kaji Ulang Regulasi Jalur Batu Bara di Sungai

Selasa, 29 April 2025 - 19:46

Komitmen Kejar PI Migas 10 Persen, Pansus 1 DPRD Jambi Gelar FGD

Minggu, 27 April 2025 - 19:50

Dewan Segera Minta Hasil Uji Labor Reklamasi Tambang Batubara

Rabu, 23 April 2025 - 21:31

DPRD Jambi Cek Langsung Progres Jalur Khusus Batu Bara PT.IBS

Berita Terbaru

Parlemen

DPRD Dengarkan Tuntutan Tenaga Honorer Jambi

Selasa, 20 Mei 2025 - 19:13